ZONASATUNEWS.COM, SUMENEP — Anggaran pendapatan Belanja Daerah (APBD) kabupaten Sumenep untuk kebutuhan Kertas dan cover serta Pemeliharaan Komputer mencapai hingga ratusan juta.
Anggaran tersebut dikucurkan pemerintah daerah kepada dinas Koperasi Usaha Mikro kecil menengah (UMKM), Dinas Koperasi perindustrian dan perdagangan (Diskop UMKM dan Perindag) sangatlah besar dan fantastik untuk 1 (satu) tahun.
Berdasarkan data yang tercantum di rencana kerja anggaran dinas yang dipimpin Chainur Rasyid itu, terdapat anggaran sebesar Rp 413.784.025. Dana itu untuk pembelian kertas/cover sebesar Rp. 358.031.025 juta dan pemeliharaan komputer Rp. 55.753.000 juta.
Sementara itu, Kepala Diskop UMKM dan perindag Sumenep Chainur Rasyid belum memberikan tanggapan berkaitan Anggaran Fantastis itu. Dikonfirmasi melalui pesan WhatsApp tidak dibalas meskipun sudah dibaca hingga berita ini.
EDITOR: REYNA
Related Posts
Diduga Judi Sabung Ayam di Dusun Patrah, Desa Pace, Kecamatan Pace-Nganjuk, Merasa Kebal Hukum
Respon Cepat Puskesmas Legung Bantu Atasi Keluhan Masyarakat di Apresiasi Pemuda
Diduga Salahgunakan Anggaran Desa dan Nepotisme, Lurah Natah Wahyudi Digeruduk Ratusan Warga
Seorang Wanita Tersambar Kereta Api Yang Melaju Cepat di Jombang
Mengaku LSM dan Jurnalis, Minta Uang 70 Juta Atas Kasus Bullying di SMPN 2 Kras, Kediri
Kota Tebingtinggi Kembali Terima Penghargaan TP2DD Kota Terbaik I Wilayah Sumatera Dari Menko Perekonomian
Lagi! Diskop UMKM dan Perindag Mendapatkan Belanja ATK Puluhan Juta
Perusahaan Ritel Alfamart Membagikan Ratusan Tas Go Green Gratis
Aktivis Heran! Perdin dan Mamin Milyaran, Inpres pengentasan Kemiskinan di Pertanyakan
Komunitas Jurnalis Pamekasan (KJP) Gelar Diskusi Publik Dihadiri Mahasiswa IAI Al-Khairat
No Responses
You must log in to post a comment.