ZONASATUNEWS.COM, KOTA KEDIRI – Anggota DPRD Kota Kediri dari fraksi Partai Nasdem, R Deddy Moch Bastomy. Pada hari Kamis (31/03/22) mengadakan Sosialisasi Produk Hukum ( SPH ) kepada masyarakat Kota Kediri.
Saat ditemui di sela – sela acara kegiatan, Pria yang akrab disapa Gus Odik tersebut mengatakan, “Kegiatan ini telah menjadi bagian kerja politik anggota DPRD Kota Kediri sebab saat sosialisasi ini kami bertujuan agar masyarakat Kota Kediri mengerti dan bisa memahami semua fungsi dan manfaat Sosialisasi Produk Hukum yang telah dibuat oleh legislatif, sehingga masyarakat Kota Kediri tidak buta hukum, ” kata Gus Odik.
“Harapan kami sebagai wakil rakyat adalah agar masyarakat Kota Kediri lebih mengerti dan memahami produk hukum yang telah di sah kan. Disamping itu, masyarakat diharapkan akan lebih memahami fungsi peraturan daerah yang berlaku di Kota Kediri,” papar Gus Odik.
Turut hadir dalam sosialisasi tersebut tokoh masyarakat Kota Kediri, Gus Nafis Kurtubi. Turut angkat bicara, “Kami harapkan semoga kegiatan Sosialisasi Produk Hukum pada hari ini bisa berguna dan bermanfaat bagi seluruh masyarakat Kota Kediri,” ungkapnya Gus Nafis, yang juga menjadi Ketua DPD Partai Nasdem Kota Kediri.
Lanjutnya, “Melihat antusias respon masyarakat yang hadir pada hari ini bisa dilihat dari jumlah yang hadir yang di bagi sampai 2 jadwal, pagi dan sore. Menandakan kalau kegiatan seperti ini selalu diharapkan masyarakat, ” pungkas Gus Nafis.
Hanya perlu diketahui bahwa Gus Nafis adalah tokoh masyarakat sekaligus politikus senior yang juga menjadi anggota DPRD sekaligus Ketua Fraksi Partai Nasdem Kota Kediri. (Roy)
EDITOR: REYNA
Related Posts
Kekalahan PKS di Pilkada 2024: Efek Kecewa Pendukung Anies??
Andra Soni, ‘Korea’ yang Melenting Terpilih Jadi Gubernur Banten Melalui Strategi Dasco
Pelajaran Dari Pilkada Yogya
Pilkada Depok: Supian Suri Unggul 53,19 Persen
Antisipasi Potensi Antrian, TPS 29 Harjamukti Berinovasi Tambah Bilik
Pesan Presiden Prabowo Untuk Pilkada Serentak: “Jaga Persatuan, Pilih dengan Bijak”
Pilkada Serentak Hari Ini: Dinamika dan Fakta Menarik
Suara Anak Jawa Timur : Wahai Ayah Bunda Calon Gubernur dan Wakil Gubernur, Beri Kami Layanan Pendidikan yang Layak dan Ramah Tanpa Kekerasan
Organisasi massa relawan kemanusiaan Wanarescue mendukung pasangan FREN nomor urut 2
Diluar Prediksi 02 FREN Senam Bersama Ratusan Warga Kelurahan Bujel
สอนภาษาไทยให้ชาวต่างชาติNovember 27, 2024 at 4:56 pm
… [Trackback]
[…] Here you can find 13657 additional Info to that Topic: zonasatunews.com/nusantara/anggota-dprd-kota-kediri-gandeng-tokoh-masyarakat-untuk-sosialisasikan-produk-hukum/ […]
MassageDecember 31, 2024 at 7:10 am
… [Trackback]
[…] Find More on that Topic: zonasatunews.com/nusantara/anggota-dprd-kota-kediri-gandeng-tokoh-masyarakat-untuk-sosialisasikan-produk-hukum/ […]
Bauc ETJanuary 23, 2025 at 11:46 pm
… [Trackback]
[…] Here you can find 4369 additional Info on that Topic: zonasatunews.com/nusantara/anggota-dprd-kota-kediri-gandeng-tokoh-masyarakat-untuk-sosialisasikan-produk-hukum/ […]