ZONASATUNEWS.COM–Tanggal 14 Mei 1948, Israel dinyatakan didirikan di atas Tanah Suci Palestina Pendudukan. Hari hari itu negara Israel lahir.
Dalam waktu beberapa bulan, lebih dari delapan ratus ribu (800.000) rakyat Palestina terusir dan lebih dari limaratus (500) desa mereka diratakan dengan tanah.
Desa-desa itu, tempat tumbuh pohon zaitun, ara, almond dan berbagai lainnya, sekarang terkubur di bawah jalan raya, pusat-pusat belanja dan taman rekreasi. Mereka mati dan terhapus dari peta yang disusun oleh Komite Pemberi Nama Pemerintah.
Tidak banyak yang masih tinggal dari Palestina. Duaribu (2000) tahun penganiayaan yang diderita bangsa Yahudi dibangkitkan untuk pembenaran kerakusan yang tak terpermanai itu, dilengkapi dengan surat hak tanah yang dikeluarkan oleh kitab Injil.
Selama ini penganiayaan atas bangsa Yahudi telah selalu menjadi permainan bangsa Eropa. sekarang bangsa Palestina yang harus membayar tagihan rekeningnya.
Children of the Days
Eduardo Galeano
Related Posts
Serangan Israel menewaskan 42 orang di Gaza karena kedua belah pihak mengatakan pihak lain melanggar gencatan senjata
Iran, Rusia, dan Tiongkok mengirim surat ke PBB yang menyatakan kesepakatan nuklir dengan Teheran telah berakhir
Wapres Afrika Selatan: Mineral kritis di pusat industrialisasi Afrika
Putin dan Netanyahu bahas perkembangan Timur Tengah tentang rencana Trump terkait Gaza
Para ilmuwan menyelidiki bagaimana sel hidup dapat menjadi ‘biokomputer’
Rani Jambak Kincia Aia Tour Canada: Kritik Ekologi dan Semangat Kolektif Warisan Nusantara
Militer Israel menghentikan hampir semua kapal dalam armada bantuan, memicu protes global
Senator AS desak Trump manfaatkan hubungan dengan Netanyahu untuk lindungi armada bantuan Gaza
Arab Saudi memperingatkan bahwa ketidakpedulian global terhadap perang Gaza mengancam stabilitas regional dan dunia
AS akan mencabut visa presiden Kolombia karena pernyataannya dalam protes pro-Palestina di New York
BAU DiyalaJanuary 3, 2025 at 9:54 am
… [Trackback]
[…] Find More on that Topic: zonasatunews.com/internasional/israel-berdiri-palestina-dipaksa-membayar-hutang-orang-lain/ […]
ออกแบบลายเซ็นฟรีJanuary 22, 2025 at 5:45 am
… [Trackback]
[…] Here you can find 58615 more Info on that Topic: zonasatunews.com/internasional/israel-berdiri-palestina-dipaksa-membayar-hutang-orang-lain/ […]