ZONASATUNEWS.COM, MALANG–Dukungan kepada Muhaimin Iskandar untuk menjadi Presiden 2024 terus mengalir dari berbagai elemen masyarakat. Diantaranya adalah komunitas pengajian ibu-ibu Kota Malang.
Dihadiri puluhan ibu-ibu pengajian Kota Malang, sebelum digelar deklarasi Gus Muhaimin Calon Pesiden 2024, dilaksanakan pengajian yang diisi oleh Kang Winartono, pengasuh Madah Burdah Langgar Jati, Kecamatan Singosari.
Kesempatan yang sangat dipenuhi keberkahan itu, ungkap Kang Win, tak ingin ia sia-siakan hanya sebagai silaturahmi biasa. Tapi juga untuk sambung rasa, sambung batin, dan sambung ijazah.
“Saya juga akan membagikan ijazah Madaih Fadhliah, karya Mbah Fadhol, Tuban. Sebuah sholawat yang insyaallah yang akan menjadi futuhat bagi kita. Futuhat itu bisa bermakna terbukan batin kita, terbukanya rejeki kita, dan bisa terbukanya atau terudarnya permasalahan kita. Sehingga semua yang kita jalani ini senantiasa dipermudah oleh Allah,” jelas Kang Win.
Sementara itu, untuk Deklarasi Gus Muhaimim Iskandar yang merupakan cucu dari KH. Bisri Syansuri, salah saru muassis Nahdlatul Ulama, disampaikan ibu-ibu pengajian Kota Malang agar maju sebagai Presiden tahun 2024.
Koordinator dan penggerak komunitas pengajian Kota Malang, Nyai Mohsinati, juga berpesan agar Gus Muhaimin bisa menjadi pemimpin yang amanah dan senantiasa memperhatikan orang-orang kecil.
Dalam deklarasi yang berlokasi di perkampungan asri belakang jalan Malang Heritage itu, puluhan ibu-ibu mengungkapkan dengan teriakan dan dukungan agar Gus Muhaimin jadi presiden tahun 2024.
“Komunitas ibu-ibu kampung Malang Heritage, dukung Gus Muhaimin jadi presiden 2024. Allahumma sholli ala Muhammad…!,” teriak kompak ibu-ibu diiringi tepuk tangan. (*)
Related Posts

Jihad Konstitusi Kembali ke UUD 18/8/1945

Yahya Zaini Dukung Konsep “School Kitchen” Untuk MBG Yang Aman dan Dekat Anak

Ada Pengangkutan Belasan Ton Limbah B3 Asal Pertamina Tanjunguban dengan Tujuan Tak Jelas

Lho Kok Hanya Peringatan Keras…?

Yahya Zaini: Tidak Ada Instruksi DPP Golkar Untuk Laporkan Pembuat Meme Bahlil

Menjadi Santri Abadi

Pendemo Desak KPK Periksa Ketua Komisi VIII DPR RI Terkait Skandal Kuota Haji 2024

Pengamat P3S Jerry Massie Ungkap Demi Selamatkan Golkar, Bahlil Didesak Mundur

Serial Novel “Imperium Tiga Samudra” (1) – Peta Baru di Samudra Pasifik

Prof. Djohermansyah Djohan: Serapan Anggaran Daerah Rendah Bukan Karena Kelebihan Uang Tapi Karena Sistem Yang Lambat



PG SLOT เล่นสล็อตแตกง่ายNovember 8, 2024 at 1:57 pm
… [Trackback]
[…] Find More Info here on that Topic: zonasatunews.com/nasional/komunitas-pengajian-emak-emak-kota-malang-deklarasi-dukungan-gus-muhaimin-presiden-2024/ […]
ทัวร์November 9, 2024 at 3:48 pm
… [Trackback]
[…] Read More Information here on that Topic: zonasatunews.com/nasional/komunitas-pengajian-emak-emak-kota-malang-deklarasi-dukungan-gus-muhaimin-presiden-2024/ […]
Formula 1 shakeNovember 24, 2024 at 6:14 am
… [Trackback]
[…] Find More to that Topic: zonasatunews.com/nasional/komunitas-pengajian-emak-emak-kota-malang-deklarasi-dukungan-gus-muhaimin-presiden-2024/ […]
Food Recipe VideoDecember 27, 2024 at 9:42 pm
… [Trackback]
[…] Info to that Topic: zonasatunews.com/nasional/komunitas-pengajian-emak-emak-kota-malang-deklarasi-dukungan-gus-muhaimin-presiden-2024/ […]
webcam promoDecember 28, 2024 at 8:04 pm
… [Trackback]
[…] Information to that Topic: zonasatunews.com/nasional/komunitas-pengajian-emak-emak-kota-malang-deklarasi-dukungan-gus-muhaimin-presiden-2024/ […]
ติดเน็ตบ้าน เอไอเอสJanuary 28, 2025 at 1:20 am
… [Trackback]
[…] There you will find 18647 additional Info to that Topic: zonasatunews.com/nasional/komunitas-pengajian-emak-emak-kota-malang-deklarasi-dukungan-gus-muhaimin-presiden-2024/ […]
kc9January 30, 2025 at 10:05 am
… [Trackback]
[…] Find More on on that Topic: zonasatunews.com/nasional/komunitas-pengajian-emak-emak-kota-malang-deklarasi-dukungan-gus-muhaimin-presiden-2024/ […]