ZONASATUNEWS.COM, TEBINGTINGGI-SUMUT—Jubir Pemerintah Kota Tebingtinggi yang juga Kadis Kominfo Dedi P Siagaan, S. STP, M.Si mengucapkan terima kasih kepada seluruh masyarakat Kota Tebingtinggi yang masih tetap mematuhi protokol kesehatan penanganan pandemi Covid-19.
“Semua ini berkat disiplinnya masyarakat Kota Tebingtinggi dalam menjaga protokol kesehatan. Kita harapkan, masyarakat bisa mematuhi protokol kesehatan tersebut,”hal ini disampaikan Dedi kepada media dalam pers reliasenya, minggu (20/12).
Dikatakan, masyarakat harus mematuhi 3 M, memakai masker saat melakukan aktivitas di luar rumah, mencuci tangan menggunakan sabun pada air mengalir, menjaga jarak dan menjauhi kerumunan. Apabila hal tersebut tetap dilaksanakan, maka angka terkonfirmasi positif Covid-19 akan terus bisa ditekan.
Diharapkan, Masyarakat jangan terlena dengan pandemi Covid-19 ini, tetap patuhi yang menjadi peraturan pemerintah yang telah ditetapkan untuk menjaga masyarakatnya agar jangan terpapar,” Kata Jubir Pemko Tebingtinggi tersebut.
Terkait dibukanya sekolah pada tahun 2021 untuk sekolah tatap muka, hal tersebut masih dilakukan kajian oleh Pemerintah Kota Tebingtinggi karena masih banyak tahapan dilakukannya sekolah tatap muka, dimana harus ada kesiapan sekolah dalam memenuhi protokol kesehatan dan guru guru juga harus bebas dari paparan pandemi Covid-19.
Dalam lampiran keterangan yang disampaikan oleh Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Kota Tebingtinggi untuk tanggal 20 Desember 2020, kasus terkonfirmasi positif Covid-19 untuk Kota Tebingtinggi sebanyak 7 kasus, sembuh sebanyak 171 kasus, sedangkan kasus meninggal sebanyak 12 kasus, suspec sebanyak 4 kasus dan habis masa pantau selama 14 hari sebanyak 2.254 orang.(fer)
EDITOR : SETYANEGARA
Related Posts

Kekalahan PKS di Pilkada 2024: Efek Kecewa Pendukung Anies??

Andra Soni, ‘Korea’ yang Melenting Terpilih Jadi Gubernur Banten Melalui Strategi Dasco

Pelajaran Dari Pilkada Yogya

Pilkada Depok: Supian Suri Unggul 53,19 Persen

Antisipasi Potensi Antrian, TPS 29 Harjamukti Berinovasi Tambah Bilik

Pesan Presiden Prabowo Untuk Pilkada Serentak: “Jaga Persatuan, Pilih dengan Bijak”

Pilkada Serentak Hari Ini: Dinamika dan Fakta Menarik

Suara Anak Jawa Timur : Wahai Ayah Bunda Calon Gubernur dan Wakil Gubernur, Beri Kami Layanan Pendidikan yang Layak dan Ramah Tanpa Kekerasan

Organisasi massa relawan kemanusiaan Wanarescue mendukung pasangan FREN nomor urut 2

Diluar Prediksi 02 FREN Senam Bersama Ratusan Warga Kelurahan Bujel


see thisOctober 26, 2024 at 7:55 pm
… [Trackback]
[…] Read More on that Topic: zonasatunews.com/nusantara/di-kota-tebingtinggi-per-20-desember-2020-kasus-konfirmasi-positif-covid-19-tinggal-7-orang/ […]