Kawin Dengan Kekuasaan?

Kawin Dengan Kekuasaan?

Foto : Daniel Ortega

Oleh Maksum, Jurnalis Senior Surabaya 

Saat itu pukul 6.30 pagi 26 Februari 1990 di Nicaragua. Pagi itu rakyat negeri kecil di Amerika tengah itu banyak memutar radio transistornya. Saat itu belum era medsos seperti sekarang. Mereka ingin mendengar kabar sedini mungkin hasil pemilu paling bebas dalam sejarah negeri itu.

‘’Kami, kaum Sandinista mengakui kekalahan dalam pemilu kali ini, tetapi tidak menangis dengan kekalahan ini,’’ kata Daniel Ortega, presiden Nicaragua yang nyentrik. Ortega tokoh yang bersahaja. Juga unik. Dia tidak pernah mau menggunakan jas dan dasi sepanjang karier politiknya sebagai pemimpin Sandisnista yang berhalauan kiri, termasuk selama 10 tahun memimpin negerinya yang miskin.

’’Kami tak mau kawin dengan kekuasaan. Kami berasal dari gunung, akan kembali ke gunung. Akan mati di sana. Toh kami telah memberikan pelajaran politik paling berharga pada rakyat Nicaragua. Pemilu yang jujur dan bebas,’’ kata presiden yang akan segera menjadi mantan presiden itu.

Sebelum memimpin gerakan revolusi yang menumbangkan diktator Somoza, Ortega bergerilya dari gunung-gunung. Dari sana dengan kaum Sandinistanya yang Marxis Ortega merengkuh kekuasaan. Menjadi presiden Nicaragua.

***

Tahun 1990 adalah ujung akhir era perang dingin. Hanya setahun sebelum Uni Soviet runtuh yang kemudian dicatat sebagai kekalahan besar sosialisme dari kapitalisme. ‘’Setelah itu liberalisme dan kapitalisme meraih kemenangan yang jaya raya,’’ kata Francis Fukuyama dalam buku The End of History and the Last Man.

Kekuatan moral terbesar liberalisme yang menjungkalkan sosialisme ialah penghormatan yang amat tinggi terhadap hak asasi manusia. ‘’Namun kunci kemenangan itu terletak pada perwujudan kebebasan yang tidak pernah diberikan dalam negara-negara yang memilih jalan sosialisme,’’ tulis Zbigniew Brzezinski dalam buku The Grand Filure: The Birth and Death of Communism in the Twentieth Century. ‘’Revolusi sosialisme ibarat drakula yang haus darah segar, ‘’ Peter L Berger menyindir dalam buku Piramida Kurban Manusia.

Ortega mungkin perkecualian. Atau barangkali dengan Marxisme yang dianutnya sadar bahwa jalan revolusi tidak lagi cukup kuat untuk menandingi arusa kuat tuntutan demokratisasi global yang turut merasuki pikiran dan kehendak politik domestik di Nicaragua.

Karena itu, dia pun setuju untuk melanjutkan kekuasaan atau untuk mengakhiri kekuasaannya harus melalui jalan pemilu yang jujur dan bebas. Ortega tak bisa menolak kedatangan pemantau asing untuk mengawasi pemilu di negerinya.

Hasilnya? Ternyata dia kalah. Rakyat Nicaragua melalui pemilu tak setuju Sandinista bersama Ortega meneruskan kekuasaannya. Ortega pun harus jujur mengakui kekalahannya.

***

Tetapi apa sesungguhnya inti pemilu yang bebas dan jujur sebagai komitmen menegakkan peradaban demokrasi? Kompetisi politik dalam pemilu perlu disertai kesediaan untuk siap kalah. Lalu pada saatnya ketika kekalahan harus diterima sebagai kehendak para pemilih, maka pihak yang kalah harus fair dan sportif mau mengakui kekelahan itu. Sportivitas adalah kado atau hadiah paling bergengsi buat yang kalah dalam kontestasi politik.

Mantan Presiden B.J. Habibie boleh disebut perpanjangan tangan Soeharto yang otoriter. Sebagai mantan Wapresnya Soeharto, Habibie sulit menolak image dan label umum politik ketika dia harus menggantikan Soeharto pada 21 Mei 1998. Pelanjut dan pewaris kekuasaan Orde Baru.

Dia pun berada posisi sangat sulit. Sebaik dan sebagus apa pun program politiknya untuk mendorong perubahan politik yang demokratis disambut dengan apriori dan perlawanan luar biasa.

Karena itu, dengan pemilu yang bebas dan jujur pun pada 1999 –pemilu terbaik setelah Pemilu 1955—tak cukup menyelamatkan posisinya di kursi presiden. Sidang Umum MPR 1999 hasil Pemilu 1999 menolak pertanggung jawaban Habibie.

Meskipun tidak ada aturan bahwa presiden yang pertanggungjawabannya ditolak parlemen dilarang untuk mencalonkan lagi, toh dia menarik diri dari. Habibie menganggap penolakan MPR terhadap pertanggungjawabannya merupakan kehendak rakyat Indonesia. Habibie kalah. Dia pun mengakui dan mau menerima kekalahan itu.

Habibie bukan Daniel Ortega. Tetapi, ada yang perlu disamakan. Mereka tidak dapat meneruskan kekuasaannya lantaran kalah dalam pemilu. Keduanya pun jujur mengakui kekalahannya.

***

Tahun depan ada pilpres. Beberapa saat setelah itu, kehendak rakyat Indonesia akan diketahui. Mereka akan tetap memberikan mandatnya pada penguasa saat ini, Pak Joko Widodo, ataukah akan mencabutnya?

Semua kemungkinan bisa terjadi. Mungkin saja rakyat Indonesia tetap percaya pada  Pak Jokowi dan partainya, PDIP. Namun, bisa pula sebaliknya. Rakyat Indonesia menarik kembali mandatnya untuk dialihkan ke partai lain dan calon presiden lain: Gerindra dan Prabowo Subianto atau capres lain.

Hanya saja yang menggoda untuk ditunggu ialah apakah para kandidat calon presiden itu semua siap kalah? Tidak hanya siap menang. Siap, meminjam pidato kekalahan Ortega, untuk tidak ngotot kawin dengan kekuasaan.

Last Day Views: 26,55 K

42 Responses

  1. Green CleaningApril 7, 2020 at 3:02 pm

    … [Trackback]

    […] Find More on on that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  2. cach vao m88 nhanh nhatApril 9, 2020 at 6:25 am

    … [Trackback]

    […] Read More on that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  3. seoApril 13, 2020 at 8:10 am

    … [Trackback]

    […] Here you can find 29311 additional Information to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  4. m88cvfApril 15, 2020 at 6:20 am

    … [Trackback]

    […] Find More on that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  5. www m88 comApril 15, 2020 at 6:24 am

    … [Trackback]

    […] Information to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  6. https://losyabsolwentow.edu.pl/April 17, 2020 at 6:52 am

    … [Trackback]

    […] Read More on that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  7. vape shops near meApril 20, 2020 at 5:02 am

    … [Trackback]

    […] Find More here to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  8. Buy Ketamine OnlineApril 20, 2020 at 6:07 am

    … [Trackback]

    […] Read More here to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  9. Geen EffectMay 22, 2020 at 3:22 am

    … [Trackback]

    […] Info to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  10. bahis siteleriMay 29, 2020 at 1:12 pm

    … [Trackback]

    […] Find More on to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  11. 먹튀검증-265June 27, 2020 at 6:50 am

    … [Trackback]

    […] Find More here to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  12. كلمات اغانيJuly 23, 2020 at 10:10 pm

    … [Trackback]

    […] Read More Information here to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  13. دردشة مجانيةJuly 27, 2020 at 7:40 am

    … [Trackback]

    […] Find More Info here to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  14. http://top10best.io/August 6, 2020 at 6:37 am

    … [Trackback]

    […] Find More on that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  15. fun88.comAugust 15, 2020 at 11:07 pm

    … [Trackback]

    […] Read More to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  16. british dragon laboratoriesAugust 18, 2020 at 4:40 am

    … [Trackback]

    […] Find More to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  17. CBD Gummies for PainAugust 24, 2020 at 2:57 am

    … [Trackback]

    […] Here you will find 56591 more Information on that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  18. English To Russian TranslationAugust 31, 2020 at 8:26 am

    … [Trackback]

    […] Read More to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  19. http://63.250.38.81September 2, 2020 at 9:56 am

    … [Trackback]

    […] Here you will find 8129 more Information to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  20. purchase Ultram online for sale near me no prescription overnight delivery cheapSeptember 2, 2020 at 8:13 pm

    … [Trackback]

    […] Find More on that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  21. 토토사이트September 11, 2020 at 3:52 am

    … [Trackback]

    […] Info on that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  22. click hereSeptember 15, 2020 at 12:01 am

    … [Trackback]

    […] Read More on to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  23. bitcoin evolution reviewSeptember 29, 2020 at 6:28 pm

    … [Trackback]

    […] Read More on on that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  24. bitcoin eraOctober 1, 2020 at 5:28 pm

    … [Trackback]

    […] Find More on to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  25. Kimber Guns for SaleOctober 14, 2020 at 11:55 am

    … [Trackback]

    […] There you will find 29964 additional Information on that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  26. 안전공원October 20, 2020 at 9:10 am

    … [Trackback]

    […] Find More Info here on that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  27. copy breitling copilotOctober 23, 2020 at 5:24 pm

    … [Trackback]

    […] Read More on that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  28. cvv dumps shopNovember 27, 2020 at 2:25 pm

    … [Trackback]

    […] Read More Information here on that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  29. Regression TestingJanuary 16, 2021 at 2:53 pm

    … [Trackback]

    […] Read More here to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  30. directions to sexton dental clinic florence scFebruary 27, 2021 at 7:27 am

    … [Trackback]

    […] Read More Information here to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  31. Industrielle Dampfkessel für ganz DeutschlandMarch 9, 2021 at 2:28 pm

    … [Trackback]

    […] Read More Information here on that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  32. vendas online para ganhar dinheiroMay 31, 2021 at 9:17 am

    … [Trackback]

    […] Find More Information here on that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  33. rolex replicaJuly 1, 2021 at 7:06 pm

    … [Trackback]

    […] Find More on that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  34. check out the post right hereSeptember 2, 2021 at 4:34 am

    … [Trackback]

    […] Information to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  35. betvole girisDecember 11, 2021 at 6:08 am

    … [Trackback]

    […] Find More to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  36. 여우코믹스January 8, 2022 at 5:05 am

    … [Trackback]

    […] Find More Info here to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  37. De quelle manière peut-on emprunter ? - Global créditComment peut-on obtenir un prêt ? - Global CréditJune 10, 2022 at 8:06 am

    … [Trackback]

    […] Read More Info here to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  38. Optifuel saver reviewJune 18, 2022 at 2:16 am

    … [Trackback]

    […] Information to that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  39. Nouvelles mesures de protection de l'emprunteur | pret-online.beNouvelles mesures de protection de l'emprunteur | pret-online.beJune 26, 2022 at 4:30 pm

    … [Trackback]

    […] Read More here on that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  40. DevOps consulting servicesJuly 1, 2022 at 4:52 pm

    … [Trackback]

    […] Information on that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  41. refer to this site for additional informationAugust 1, 2022 at 1:21 am

    … [Trackback]

    […] Read More on on that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

  42. remington 870 wingmasterAugust 27, 2022 at 12:12 am

    … [Trackback]

    […] Find More Information here on that Topic: zonasatunews.com/tokoh-opini/kawin-dengan-kekuasaan/ […]

Leave a Reply